Jumat, 03 September 2021

Hyponatremia Correction

 


Sumber : https://emedicine.medscape.com/article/246650-treatment#d10




Rabu, 26 Mei 2021

Koreksi Hiponatremia

Sumber : Buku Ajar Penyakit Dalam Edisi VI
Produk Infus NaCl OTSUKA
Konsentrasi Natrium dalam NaCl 0,9% : 154 meq/L.
Konsentrasi Natrium dalam NaCl 3% :
514 meq/L.

Rabu, 19 Mei 2021

Selasa, 18 Mei 2021

Koreksi Hipokalemia

Kepekatan KCL melalui vena perifer maksimal 60 Meq/1000 cc pelarut (0,06).
Kecepatan 10 meq/jam. Bila dengan konsentrasi 0,06 Meq/cc maka konversi kecepatannya dalam cc/jam 167 cc/jam.
-----------
Rumus konversi Meq/cc ke cc/jam :
(Jumlah pelarut/jumlah KCL dlm pelarut) x Kecepatan standar (10 meq/jam).
-----------
Berapa banyak pelarut untuk memberikan KCL 25 meq ?
X = jumlah pelarut (cc)
Y = Jumlah KCL yang dibutuhkan (meq)
----------------
X = Y/0,06 
----------------
Kepekatan Larutan KCL melalui vena sentral 20-40 meq/100 cc NaCl 0,9%.
Kecepatan mulai 20-100 meq/jam.
-----------------
X = Y/0,2
-----------------

Senin, 17 Mei 2021

KSR, kalium slow released

Isi : 600 mg/tab, equivalent dengan 8 meq Kalium dan klorida. Masa kerja 6 jam. 1-2 tab per 12-8 jam. Untuk maintenance selama pemakaian diuretic 1-2 tab perhari, sebaiknya saat makan ditelan dengan sedikit air.

koreksi asidosis pada asidosis metabolik akut

Kandungan NaCl 3 persen

Selasa, 06 April 2021

APRI SCORE

APRI singkatan dari aspartate aminotransferase to platelet ratio index.

 Ada dua angka yang perlu diingat untuk memahami skor APRI : 0,5 dan 1,5. 
Jika skor kurang dari atau sama dengan 0,5, hati Anda benar-benar bebas dari fibrosis atau memiliki sedikit jaringan parut. 
Jika memiliki skor APRI 1,5 atau lebih, hati memiliki jaringan parut dan kemungkinan beberapa sirosis.

Dalam meta-analisis dari 40 penelitian, para peneliti menyimpulkan bahwa skor APRI yang lebih besar dari 1,0 memiliki sensitivitas 76% dan spesifisitas 72% untuk memprediksi sirosis. Selain itu, mereka menyimpulkan bahwa skor APRI yang lebih besar dari 0,7 memiliki sensitivitas 77% dan spesifisitas 72% untuk memprediksi fibrosis hati yang signifikan.

Untuk deteksi sirosis, menggunakan skor cutoff APRI 2.0 lebih spesifik (91%) tetapi kurang sensitif (46%). Semakin rendah skor APRI (kurang dari 0,5), semakin besar nilai prediksi negatif (dan kemampuan untuk menyingkirkan sirosis) dan semakin tinggi nilainya (lebih besar dari 1,5) semakin besar nilai prediksi positif (dan kemampuan untuk mengatur sirosis); nilai menengah kurang membantu. APRI saja kemungkinan tidak cukup sensitif untuk menyingkirkan penyakit yang signifikan. Beberapa bukti menunjukkan bahwa penggunaan beberapa indeks dalam kombinasi (seperti APRI plus FibroTest) atau pendekatan algoritmik dapat menghasilkan akurasi diagnostik yang lebih tinggi daripada hanya menggunakan APRI.

Minggu, 14 Maret 2021

Pemantauan Warfarin

Pemakaian Warfarin pantau rasio pt/inr target 1,5-2,5, bila lebih dari 3 dapat diberikan Vit K.

Senin, 08 Maret 2021

Heart Rate di EKG dengan Nadi Irreguler

Menghitung Heart rate Irreguler.
jadi rumusnya : jumlah R dalam 30 kotak besar x 10 = heart rate

Minggu, 07 Februari 2021

Mekanisme Kerja Amlodipine

Vasokontriksi : ca lebih tinggi di dalam sel dari pada diluar sel. Ca di dalam intraselular berasal dari ekstrasel dan retikulum sarkoplasma(organel yg menyimpan ca).

Vasodilatasi : ca ekstrasel lebih rendah dari pada intrasel. Ca keluar ke ekstrasel atau di re uptake ke retikulum sarkoplasma. 

Amlodipine : menghambat influx ca via membran endotel ke intrasel.

Minggu, 03 Januari 2021

Dosis Cefixime Anak

Dosis/Cara Penggunaan
-Tab 
Dws & anak >12 thn atau >50 kg : 400 mg 1 x/hr atau 200 mg 2 x/hr. 
GO, uretritis, & servisitis : 400 mg dosis tunggal. 
-Sirup 
Anak <12 thn : 8 mg/kg BB/hr dosis tunggal atau dlm 2 dosis terbagi (4 mg/kg BB) tiap 12 jam. 
-Tetes 
Dws & anak >30 kg 50-100 mg. 

-Infeksi lebih berat atau membandel Dosis dpt ditingkatkan hingga 200 mg. 
Anak 1.5-3 mg/kg BB. 
-Infeksi lebih berat atau membandel Dosis dpt ditingkatkan hingga 6 mg/kg BB. Dosis diberikan 2 x/hr. 
-Demam tifoid 10-15 mg/kg BB/hr selama 2 minggu. 
-GO servikal/uretral tak terkomplikasi 400 mg sebagai dosis tunggal.

DOSIS ERITROMISIN ANAK

Child: 30-50 mg/kg daily in 2-4 divided doses; may be doubled in severe infections.